Download Epson Stylus T13x Driver Installer

Download Epson Stylus T13x Driver – Printer T13X menggunakan 4 warna tinta dan banyak digunakan di Indonesia. Karena printer ini sudah discontinue, pasti anda perlu driver untuk di download online, berikut link yang bisa anda gunakan untuk mendownload.

Sistem Operasi Download
Printer Driver untuk Windows 32-bit Download
Printer Driver untuk Windows 64-bit Download
Scanner Driver untuk Windows Download
Linux Download
Printer driver Untuk Mac OS Download
Scanner Driver untuk Mac OS Download

Printer Epson Stylus T13 sudah lama tersebar di Indonesia dan terkenal dengan harganya yang cukup murah dan hasil cetakan gambar yang bagus bahkan untuk usaha foto sekalipun.

Epson Stylus T13x Driver

Meneruskan generasi Epson T11 yang sebelumnya, printer ini merupakan printer inkjet dengan fungsi tunggal yaitu mencetak dokumen atau foto dan banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia pada kalanya walaupun sekarang tergantikan oleh Epson L805 untuk mencetak foto yang lebih bagus dan tajam dengan sistem tinta 6 warna.

Epson Stylus T13x installerYang menjadi kelebihan dari printer ini yaitu harganya yang sangat terjangkau, masih dibawah 1 juta dan anda bisa mendapatkan printer dengan kualitas yang bagus, sayangnya sekarang printer ini sudah discontinue, digantikan oleh Epson tipe L keluaran terbaru. Namun banyak pengguna yang masih bertahan dengan printer ini dan bahkan masih bekerja sangat baik untuk kebutuhan mencetak oleh karenanya kami ingin membagikan link download driver diatas sebagai software untuk membantu anda mengkoneksikan komputer dengan printer.

Yang menjadi kekurangan dari printer ini yaitu tidak adanya sistem ink tank yang tersedia secara pabrikan, anda harus mengolahnya lagi agar printer bisa menerima tinta dari sistem ink tank sehingga tampak tidak bagus tidak seperti printer tipe L lain. Printer ini memiliki ukuran yang mungil yaitu dengan dimensi hanya 415x227x135 mm saja dengan berat 2,4 kg dan bisa ditempatkan dimana saja pada meja kerja anda dengan menghubungkannya dengan komputer dengan mendownload driver printer. Konsumsi listrik dari printer ini juga cukup rendah yaitu 10 watt saat proses cetak.

Silahkan download driver ini pada link yang telah kami sediakan diatas, jika link tersebut bermasalah jangan sungkan untuk memberitahukan kami pada halaman kontak.