Download Resetter Epson L360 Gratis

Download Resetter Epson L360 – Untuk mendapatkan reset adjustmen program gratis kamu bisa mendownloadnya dibawah ini, jangan lupa untuk diperhatikan bahwa resetter ini hanya berfungsi untuk printer Epson tipe L360. Semoga bermanfaat.

Download 1 Download 2 Download 3 (pass: intanpanjaitan).

Printer ini pertama kali rilis pada tahun 2015, 4 tahun lalu saat artikel ini ditulis dan sudah discontinue digantikan oleh printer model L terbaru yaitu Epson L3110.

Epson L360

Walaupun sudah discontinue, printer ini masih sangat banyak digunakan oleh orang Indonesia hingga sekarang ini karena printernya yang bandel dan irit dikantong. Namun diperhatikan juga, printer dijaga agar tidak bersemut seperti punya saya, mwehehe

Printer Epson L360 bersemut

Jika anda sudah lama menggunakan printer ini dan memiliki frekuensi cetak yang tinggi, tentu printer akan pernah mengalami error seperti service required dan lain-lain.

Oleh karena itu resetter ini berfungsi untuk menormalkan kembali printer anda.

Jangan takut untuk menggunakan software ini, walaupun di deteksi sebagai virus akan tetapi program ini tidak berbahaya, pastikan anda telah mematikan antivirus anda sebentar sebelum menggunakan software ini.

Silahkan cek kembali tombol download diatas artikel, hubungi kami jika link bermasalah dan untuk cara penggunaannya bisa dilihat dibawah ini.

Cara Menggunakan Resetter Epson L360

Berikut cara menggunakan software resetter untuk printer Epson L360:

  1. Hidupkan printer dan pastikan sudah tersambung dengan komputer dan printer driver sudah terinstall
  2. Download resetter diatas dan jalankan aplikasi
  3. Tekan tombol Select
  4. Pilih Epson L360
  5. Pilih Particular Adjustment Mode
  6. Pilih Waste ink pad counter
  7. Centang Main pad counter dan Platen pad counter
  8. Tekan Check
  9. Centang kembali Main pad counter dan Platen pad counter
  10. Tekan Initalize
  11. Restart printer

Demikian cara melakukan reset pada printer Epson ini, semoga bermanfaat.